Atasi Hidung Tersumbat, Ini 10 Manfaat Mandi Pagi untuk Kesehatan

Atasi Hidung Tersumbat, Ini 10 Manfaat Mandi Pagi untuk Kesehatan

Ilustrasi. Manfaat mandi pagi untuk kesehatan.--(Sumber foto: Doc/BETV)


--(Sumber foto: Web/alodokter.com)

Manfaat selanjutnya dari mandi pagi adalah dapat membantu menyembuhkan jerawat pada wajah. Hal ini telah dilakukan penelitian oleh University of Pennsylvania, sebab mandi pagi dapat membersikan minyak berlebih pada wajah setelah menumpuk semalaman pada saat tidur.

3. Memperlancar peredaran darah

Selain dapat meredahkan jerawat, mandi pagi juga dipercaya bisa melancarkan peredaran darah. Hal ini karena mandi pagi memberikan sensasi rileks hingga membuat peredaran darah lancar. Penelitian ini sudah dilakukan oleh Blood Platelet Research Institute di Inggris.

BACA JUGA:Tidak Boleh Dilewatkan, Ini 5 Manfaat Pakai Body Lotion Setiap Hari Bagi Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Kuatkan Tulang dan Gigi, Ini 8 Manfaat Daging Sapi untuk Kesehatan, Anak-Anak Boleh Makan

4. Meningkatkan kesehatan jaringan tubuh

Manfaat mandi pagi selanjutnya adalah ampuh meningkatkan kesehatan jaringan tubuh. Mandi pada pagi hari dapat membuat kulit lebih sehat dan kenyal. 

Tidak hanya itu, mandi pagi jauga membantu mengurangi flek hitam, minyak berlebih, hingga dapat membuat kuku lebih kuat, sehat dan tidak mudah patah.

5. Membuat rambut lebih sehat

Manfaat mandi pagi selanjutnya adalah dapat membuat rambut lebih sehat, hal ini karena mandi pagi dapat membersikan kulit kepala dari kotoran yang menempel saat tidur. 

Sebagai informasi, selama tidur kepala akan memproduksi keringat yang dapat menyebabkan ketombe. Oleh karena itu mandi pagi dapat membuat rambut lebih sehat.

BACA JUGA:5 Jenis Kunyit dan Kegunaannya, Bukan Cuma untuk Masakan, Lho!

BACA JUGA:Inilah Sederet Manfaat Air Putih untuk Kesehatan, Berkhasiat Paling Ampuh Atasi Sakit Kepala

6. Meredakan batuk

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: