Jus Cranberry Dipercaya Ampuh Menjaga Kesehatan Ginjal, Cek Minuman Lainnya di Sini
Ilustrasi. Jus cranberry dipercaya ampuh menjaga kesehatan ginjal, cek minuman lainnya di sini.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:Begini Cara Membuat Minuman Sehat Daun Sirsak, Aman dan Baik untuk Tubuh
7. Kopi
Selanjutnya ada kopi yang bisa dikonsumsi bagi seseorang yang ingin ginjalnya sehat. Bukan hanya jantung namun baik untuk ginjal.
Melalui riset terbitan di jurnal Kidney Internationl Reports tahun 2022, menyebutkan bahwa kopi dapat menjadi minuman untuk kesehatan ginjal.
Hanya saja, sangat disarankan untuk tidak mengonsumsinya secara berlebihan. Cukup disesuaikan.
BACA JUGA:7 Minuman Sehat Ini Baik untuk Penderita Diabetes, Ampuh Menurunkan Kadar Gula Darah
BACA JUGA:Ini Manfaat Minuman Golden Milk yang Jarang Diketahui, Dipercaya Dapat Meningkatkan Kesehatan Tulang
Inilah minuman sehat yang dapat kamu konsumsi sehari-hari agar ginjal tetap sehat. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: