Kamu Sakit Pinggang? Yuk Coba Redakan dengan 5 Cara Ini, Dijamin Ampuh

Kamu Sakit Pinggang? Yuk Coba Redakan dengan 5 Cara Ini, Dijamin Ampuh

Ilustrasi. Cara meredakan sakit pinggang.--Sumber foto: (Doc/BETV)

BETVNEWS - Kamu sedang sakit pinggang? segera cobain beberapa cara ampuh ini untuk meredakannya.

Sakit pinggang merupakan salah satu masalah kesehatan yang membuat pinggang terasa nyeri dan sakit bahkan membuat seseorang sulit bergerak.

Ada banyak hal yang dapat menyebabkan seseorang sakit pinggang mulai dari cedera otot, saraf terjepit, banturan keras, atau polah hidup yang tidak sehat.

Masalah kesehatan satu ini dapat terjadi kepada siapapun mulai dari anak remaja hingga orang tua.

BACA JUGA:Plt Gubernur Bengkulu Tegaskan ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Rakor Kepala OPD

BACA JUGA:6 Manfaat Temulawak untuk Kesehatan Tubuh, Tingkatkan Sistem Imun hingga Dukung Kesehatan Mental

Selain ke dokter, ada beberapa cara alami yang dapat dicoba untuk meredakan sakit pinggang, salah satunya dengan memperhatikan posisi tidur.

Posisi tidur yang salah dapat menyebabkan saraf serjepit atau otot cedera. Oleh karenanya kamu wajib memastikan bahwa kamu tidur dengan posisi yang sisuai.

Tidak hanya itu, kompres air hangat atau dingin, olaraga, menjaga postur tubuh, dan mengonsumsi obat pereda nyeri juga dapat meredakan rasa sakit di pinggang.

Melansir dari alodokter.com, berikut cara alami meredakan sakit pinggang yang dapat dilakukan.

BACA JUGA:Pejabat Pemprov Bengkulu Ditunjuk Sebagai Penjabat Sekda Lebong

BACA JUGA:Hendri Donal Jabat Pj Sekda Bengkulu Tengah, Ini Pesan Pj Bupati

1. Gunakan kompres dingin atau hangat


--Sumber foto: (Web/orami.com)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: