Cukup Konsumsi Sayuran Ini Secara Rutin, Baik untuk Kesehatan Kulit
Ilustrasi. Cukup konsumsi sayuran ini secara rutin, baik untuk kesehatan kulit.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Selain buah-buahan, ada sayuran sehat yang dapat dikonsumsi sehari-hari dan baik untuk menjaga kesehatan kulit.
Diketahui sayuran sehat ini dapat juga membuat kulit seseorang menjadi lebih awet muda.
Hal ini berkat kandungan yang ada di dalamnya, sayuran ini direkomendasikan untuk dikonsumsi secara rutin.
Tidak hanya iyu saja, beberapa sayuran ini memiliki kandungan yang dapat mengurangi penuaan.
BACA JUGA:Dikenal Mampu Tingkatkan Produksi ASI, Ini 6 Manfaat Lain Daun Katuk untuk Kesehatan
BACA JUGA:7 Minuman Herbal Berbasis Madu Untuk Kesehatan Sehari-hari, Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Sejumlah ahli telah menyimpulkan bahwa makan sayur atau buah merupakan cara terbaik dan tersehat untuk melawan tanda-tanda penuaan seperti kulit kusam dan munculnya garis-garis halus.
Beberapa kandungan nutrisi tersebut seperti antioksidan, lemak sehat, air, serta nutrisi penting lainnya.
Cara mudah untuk menjaga kesehatan kulit yakni kamu bisa memanfaatkan beberapa sayuran sehat ini.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut beberapa sayuran sehat yang dapat kamu konsumsi secara rutin.
BACA JUGA:Biji Selasih Baik untuk Kesehatan Tulang, Ini Manfaat Lainnya yang Perlu Kamu Ketahui
BACA JUGA:Jarang Diketahui, Cek Kandungan Nutrisi Buah Murbei dan Ragam Manfaatnya untuk Kesehatan
Sayuran yang baik untuk kesehatan kulit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: