Olahan Enak dari Buah Mangga, Cek Resep Minuman Segar di Sini, Dijamin Menggugah Selera
Ilustrasi. Olahan enak dari buah mangga, cek resep minuman segar di sini, dijamin menggugah selera.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:3 Resep Minuman Herbal Temulawak, Ada Jamu hingga Teh Temulawak, Yuk Cobain!
BACA JUGA:Dijamin Anti Gagal, Yuk Coba Buat Pie Blackberry Sendiri di Rumah, Ini Resep dan Cara Membuatnya
5. Resep jus mangga yakult
Bahan:
- 1 buah mangga
- 2 botol yakult
- 1 sdt chiaseed
- 1 sachet gula rendah kalori
Cara membuat:
- Kamu dapat kupas mangga dan potong-potong terlebih dulu.
- Kemudian tambahkan mangga, yakult, 100 ml air dan juga gula di wadah blender.
- Setelah itu blender sampai halus.
- Bila sudah selesai, tuang di gelas dan taburi chiaseed.
BACA JUGA:Camilan Buah Naga Enak dan Lezat, Cobain Resep Makanan Ini! Dijamin Bikin Nagih
BACA JUGA:Minuman Segar dari Susu, Intip Resepnya di Sini, Dijamin Ketagihan
Inilah beberapa resep minuman segar buah mangga yang dapat dinikmati sehari-hari. Semoga membantu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: