Waspadai Kulit Kusam, Ini 7 Dampak Buruknya Bagi Kesehatan Wajah Jika Tidak Diatasi Segera
Waspadai Kulit Kusam, Ini 7 Dampak Buruknya Bagi Kesehatan Wajah Jika Tidak Diatasi Segera--(Sumber Foto: Doc/BETV)
Lantas, apa saja efek samping wajah kusam?
Dilansir dari berbagai sumber, berikut adalah beberapa efek samping yang mungkin terjadi jika kulit kusam tidak di atasi dengan baik.
Dampak Buruk Kulit Kusam
1. Penampilan Kulit yang Tidak Sehat
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Salah satu efek samping wajah kusam ketika tidak diatasi dengan baik dan benar dapat mempengaruhi penampilan kulit.
Penampilan kulit yang tidak sehat efeknya tidak main-main. Efek dari kulit kusam sering terlihat kurang bercahaya, kering, dan tidak segar. Hal ini bisa membuat penampilan kulit tampak tidak sehat dan lebih tua dari usia sebenarnya.
BACA JUGA:7 Penyebab Nafsu Makan Berkurang, Salah Satunya Pilek dan Batuk
BACA JUGA:Scrub Oatmeal dan Yogurt, Ini 5 Cara Mengatasi Kulit Mati dengan Peeling Alami
2. Tekstur Kulit yang Kasar
Efek samping kulit kusam jika tidak di atasi dengan baik mampu membuat tektur kulit menjadi kasar. Kulit kusam sering kali disertai dengan penumpukan sel kulit mati di permukaan kulit, dampaknya bisa menyebabkan tekstur kulit menjadi kasar dan tidak rata.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
3. Jerawat dan Masalah Kulit Lainnya
Kulit kusam dapat menimbulkan beragam masalah kulit lainnya seperti jerawat dan menimbulkan flek hitam.
Ketika kulit kusam terjadi akibat pori-pori yang tersumbat, hal ini dapat memicu timbulnya jerawat, komedo, dan masalah kulit lainnya. Penumpukan sel kulit mati dan minyak berlebih bisa memperburuk kondisi ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: