Ampuh Mengurangi Peradangan Kulit, Ini Manfaat Masker Kopi bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi. Ampuh mengurangi peradangan kulit, ini manfaat masker kopi bagi kesehatan tubuh.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
1. Mengurangi peradangan kulit
Selain menyamarkan mata panda, manfaat kopi ini juga dapat mengurangi peradangan kulit.
Terdapat kandungan polifenol dan juga asam hidrosamik pada kopi yang dapat membantu kurangi peradangan itu.
Kemudian, kandungan yang ada dalam kopi tersebut juga dapat membantu mengatasi pembengkakan karena peradangan.
BACA JUGA:Ketahui Manfaat Tersembunyi Buah Nanas untuk Kesehatan, Kandungannya Ampuh Mengatasi 7 Penyakit Ini
BACA JUGA:Lidah Buaya Mampu Melembabkan Kulit Kepala, Cek Manfaatnya bagi Kesehatan Rambut
2. Membantu kurangi jerawat
Persoalan jerawat yang kerap kali hadir, khususnya bagi wanita. Tidak jarang jerawat pada wajah membuat seseorang tidak percaya diri akan penampilan.
Namun, bila kamu punya masalah jerawat yang tidak kunjung selesai, dapat mencoba masker kopi.
Sebagaimana kopi juga memiliki kandungan chlorogenic acid yang bersifat anti-bakteri serta anti-peradangan, untuk itu kulit tidak lagi jadi tempat berkembangnya bakteri akibat jerawat.
Dengan mencampurkan kopi dan air, lalu digosokkan perlahan. Kamu bisa juga mencampurkan kopi bersama madu, hal tersebut dapat menghilangkan bekas jerawatnya.
BACA JUGA:Mengandung Ragam Vitamin, Ini 10 Manfaat Mengonsumsi Buah Murbei Bagi Kesehatan Anak
BACA JUGA:6 Manfaat Tak Terduga Petai untuk Kesehatan Tubuh, Ternyata Baik untuk Pencernaan
3. Samarkan area mata panda
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: