6 Kesalahan Memakai Serum Vitamin C di Wajah, Bikin Kulit Makin Kusam dan Gelap, Pastikan Cek!

6 Kesalahan Memakai Serum Vitamin C di Wajah, Bikin Kulit Makin Kusam dan Gelap, Pastikan Cek!

6 Kesalahan Memakai Serum Vitamin C di Wajah--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Ada berbagai bentuk vitamin C, seperti asam L-askorbat, askorbil palmitat, dan natrium askorbil fosfat, yang masing-masing memenuhi kebutuhan kulit yang berbeda.

BACA JUGA:Lagi Musim, Ini 6 Cara Cegah Penyakit Gondongan yang Efektif dan Mudah Dilakukan, Terapkan Dari Sekarang!

BACA JUGA:5 Olahan Buah Peach Ini Dijamin Bikin Ketagihan, Ada Pastry hingga Ice Cream!

Maka, jika kamu memiliki kulit sensitif, pilih serum dengan bentuk vitamin C yang lebih lembut. 

Terkait itu, vitamin C dari asam L-askorbat sangat terkenal karena efektivitasnya, tetapi dapat menyebabkan iritasi pada jenis kulit sensitif.

Di sisi lain, askorbil palmitat dan natrium askorbil fosfat lebih stabil dan lembut, sehingga lebih aman untuk yang memiliki kulit sensitif atau mudah teriritasi.

BACA JUGA:Bisa Memicu Gula Darah, Cek di Sini Sederet Efek Samping Buah Peach untuk Kesehatan

BACA JUGA:Alami Penyakit Gondongan? Ini 5 Cara untuk Mengatasinya, Pastikan Kebutuhan Cairan Terpenuhi

3. Menggunakan Vitamin C dengan Konsentrasi Tinggi


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Serum vitamin C dengan konsentrasi tinggi, seperti 20% ke atas, dapat memberikan hasil lebih cepat, tetapi juga berisiko menyebabkan iritasi, terutama bagi kulit sensitif.

Karenanya, sebagai awalan, terutama bagi yang baru pertama kali memakai vitamin C, sebaiknya pilih produk dengan dosis rendah mulai dari 5%. 

BACA JUGA:Buah Peach Baik Dikonsumsi Anak 1 Tahun, Mampu Optimalkan Perkembangan Otak, Cek Ragam Manfaatnya di Sini

BACA JUGA:Waspada Penyakit Gondongan, Kenali Ragam Gejalanya di Sini! Salah Satunya Nyeri Saat Menelan

Jika kulitmu sudah terbiasa dan terlihat tak ada ada efek samping yang muncul, barulah bisa menaikkan dosisnya menjadi 10-15%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: