Hasil Seleksi CPNS 2024 Pemkot Bengkulu, 30 Formasi Kosong Tanpa Pendaftar
Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Bengkulu, Achrawi--(Sumber Foto: Robi/BETV)
Pemkot Bengkulu sendiri menerima alokasi 213 formasi CPNS dari Kemenpan-RB untuk seleksi tahun 2024.
BACA JUGA:Pohon Setinggi 20 Meter Tumbang di Jalan Jenggalu, Sempat Timbulkan Kecelakaan
BACA JUGA:14 Fakta Bawang Merah Ini Menarik Perhatian, dari Sejarah, Kepercayaan, hingga Kesehatan
Dengan adanya 30 formasi yang belum terisi, Pemkot Bengkulu berharap pembukaan CPNS selanjutnya dapat mengakomodasi kekosongan ini, terutama untuk posisi strategis yang mendukung pelayanan masyarakat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: