Jangan Salah Klik! Yuk, Kenali 4 Cara Bedakan Link DANA Kaget Asli dan Palsu Berikut Dengan Ciri-cirinya

Jangan Salah Klik! Yuk, Kenali 4 Cara Bedakan Link DANA Kaget Asli dan Palsu Berikut Dengan Ciri-cirinya

Jangan Salah Klik! Yuk, Kenali 4 Cara Bedakan Link DANA Kaget Asli dan Palsu Berikut Dengan Ciri-cirinya--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Cara bedakan link DANA kaget asli dan palsu:

1. Format resmi DANA

Pastikan kamu menerima link asli dengan format awalan yaitu https://link.dana.id/.

Jika kamu menerima link dengan format yang berbeda, seperti (dana.lmn) atau link mencurigakan lainnya, sebaiknya langsung hindari dan jangan di klik karena itu penipuan.

BACA JUGA:Tanpa Modal! Cukup Pakai 5 Aplikasi Ini Saldo DANA Langsung Cair ke Rekening hingga Rp500 Ribu

BACA JUGA:Helmi Hasan Buka Secara Langsung Pelayanan Kesehatan Gratis dan Bazar Pasar Murah di Lebong

2. Link asli mengarah ke aplikasi DANA

Untuk mengetahui aslinya, link DANA kaget saat di klik akan langsung mengarahkan kamu untuk membuka aplikasi DANA di ponsel kamu.

Nah, jika link tersebut saat di klik mengarahkan kamu ke situs yang mencurigakan seperti meminta informasi data pribadi, maka link tersebut sudah dipastikan link palsu.

BACA JUGA:Cek Dampak Buruk Konsumsi Garam Berlebihan, Salah Satunya Dapat Mengalami Kembung dan Bengkak

BACA JUGA:Kamu Harus Tau 7 Jenis Telur Berikut Ini, Ada Telur Ayam hingga Telur Ikan, Cek Masing-masing Karakteristiknya

3. OTP, PIN, dan kata sandi tidak pernah diminta aplikasi DANA

Aplikasi ini saat mengklik link tidak akan meminta informasi pribadi seperti OTP, PIN, dan kata sandi.

Nah, jika kamu menemukan link yang meminta informasi pribadi, maka segera abaikan dan jangan di klik karena itu adalah penipuan.

BACA JUGA:Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Digelar, Beragam Aktivitas Seru Hadir di GBK!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: