BACA JUGA:Harga Cabai Mulai Turun, Minyak Goreng hingga Beras Makin Naik
Sehingga yang terjadi pada akhirnya dapat memengaruhi fungsi dari otak dan terlebih lagi membuatmu sulit berkonsentrasi.
3. Kebiasaan multitasking
Hal ini juga menjadi salah satu penyebab kenapa kamu sulit untuk konsentrasi dalam melakukan beberapa tugas, apalagi dikerjakannya secara bersamaan atau multitasking.
BACA JUGA:5 Makanan Indonesia Ini Masuk 50 Jajanan Kaki Lima Terbaik di Dunia!
Sebab kinerja otak hanya dapat dan akan berfungsi lebih baik ketika menyelesaikan satu tugas dalam satu waktu.
Bahkan, kebiasaan tersebut dapat membuatmu kurang efisien dan lebih sering membuat kesalahan ketika bekerja.
4. Kurang tidur
BACA JUGA:4 Tren Pernikahan yang Diprediksi Akan Ditinggalkan di 2023
Kurang tidur juga menjadi salah satu sebab kamu sulit untuk berkonsentrasi, padahal tidur sangat berperan penting untuk mendukung kinerja otak dalam memfokuskan diri saat melakukan sesuatu.
Tak dapat dipungkiri bahwa kurang tidur inilah, menjadikan seseorang cenderung sulit untuk konsentrasi dan juga mudah terganggu saat mengerjakan sesuatu.
BACA JUGA:Pendaftaran Petugas Haji Daerah Dibuka, Catat Tanggalnya
Apabila hal tersebut terus-menerus dibiarkan, kurang tidur dapat memengaruhi kemampuan daya ingat.
5. Terbiasa overthinking
Selain itu overthinking atau seseorang yang terbiasa memikirkan banyak hal dalam sekali waktu, bahkan secara berlebihan ini juga dapat memengaruhi fokus atau konsentrasimu.
BACA JUGA:HUT Mukomuko Ke-20, Camat dan Kades Tampil Peragakan Batik Tando Pusako