Hal tersebut berkat film, iklan, dan bisnis pakaian nya yang bermerek.
BACA JUGA:Ditinggal Salat Subuh, Motor ASN Seluma Raib dari Halaman Parkir Masjid
Dengan harga 2-4 crore atau 4-8 miliar per satu iklan merek.
Terlebih ini belum termasuk dengan kekayaan suaminya, yang mana harta yang dimiliki virat mencapai 127 juta dolar atau Rp1,9 triliun.
6. Madhuri Dixit
Posisi keenam aktris terkaya adalah Madhuri Dixit, beda 2 jt dollar dari Anushka.
Memiliki kekayaan bersih hingga 34 juta dolar atau Rp515 milyar.
BACA JUGA:Film Pendek ‘Punah’, Gambarkan Luka dan Duka Nelayan Akibat PLTU Batu Bara
Diketahui namanya tak lagi terdengar di dunia per film lagi, namun ia dapat menjadi nominasi terkaya Bollywood.
Ia menerima penghasilan tahunan dari iklan dan televisi.
Biaya per filmnya sebesar 4-5 crore atau 9 milyar, tapi ini sudah jarang Madhuri ikuti.
Hanya saja gaji dari acara televisi sangat fantastis. Untuk per episode acara tv, Madhuri kemudian dibayar 24-25 crore atau 50 milyar.
Ditambah lagi jumlah per iklannya mendapat tawaran tinggi, dengan 8 crore atau 16 milyar.
7. Rani Mukherjee
Diurutan ketujuh ada Rani Mukherjee, dengan kekayaan bersih 25 juta dollar atau Rp380 milyar dan belum termasuk kekayaan dari suaminya.