BACA JUGA:Pasca Kecelakaan Maut, Sopir dan Kepala KPPN Mukomuko Menyerahkan Diri
Hanya saja, beberapa tahun lalu pemerintah juga membuka pendaftaran CPNS lulusan SMA, mungkin tidak jauh berbeda dari persyaratan sebelumnya.
Adapun syarat umum pendaftaran seleksi CPNS lulusan SMA sederajat yang harus dipenuhi, yakni:
1. Berprilaku baik
BACA JUGA:Kunjungan Saat Haji! 6 Rekomendasi Tempat Ziarah di Madinah, Punya Sejarah Mendalam
2. Bebas narkoba
3. Warga Negara Indonesia (WNI)
4. Bertaqwa pada Tuhan yang Maha Esa, setia dan taat pada Pancasila, UUD 1945 dan NKRI
5. Usia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun pada saat pendaftaran calon Aparatur Sipil Negara (CASN)
6. Tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan dengan hukuman penjara 2 tahun atau lebih
BACA JUGA:CPNS 2023 Segera Dibuka! Cek Persyaratan dan Berkas yang Harus Disiapkan
7. Tidak pernah diberhentikan secara tidak hormat atau hormat atas permintaan sebagai PNS, Polri, TNI, atau pegawai swasta
8. Saat ini tidak sedang menjabat sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil, PNS, prajurit TNI maupun anggota Polri
9. Bukan siswa ikatan dinas
10. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik
BACA JUGA:Kecelakaan Maut di Kepahiang Bengkulu Tewaskan Biduan, Ucapan Duka Banjir di FB