Horee.. Lulusan SMA Bisa Ikut CPNS 2023, Segera Siapkan Syarat dan Dokumen Berikut!

Senin 29-05-2023,14:18 WIB
Reporter : Tria
Editor : Wizon Paidi

BETVNEWS - Hingga saat ini, masih banyak yang menunggu pengumuman seleksi CPNS 2023.

Jika dilakukan sesuai timeline, maka pendaftaran akan dibuka pada Juni atau Juli mendatang.

BACA JUGA:Cek Sekarang! Jurusan Kuliah Ini Punya Peluang Kerja Bagus, Apa Saja?

Hal ini sejalan dengan perkiraan Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2023 yang dijadwalkan berlangsung pertengahan tahun.

Berprofesi sebagai PNS merupakan salah satu impian sebagian masyarakat di Indonesia.

Karena animo masyrakat yang begitu tinggi, tidak heran jika seleksi CPNS selalu ditunggu publik.

BACA JUGA:Muhammadiyah Tetapkan Idul Adha 28 Juni, Kementerian Agama Belum Sidang Isbat, Apakah Kembali Berbeda?

Kabar gembira bagi peserta yang ingin bergabung menjadi PNS, karena CPNS 2023 akan segera dibuka.

Seleksi CPNS 2023 juga terbuka untuk umum, bukan hanya untuk lulusan Sarjana, CPNS 2023 kali ini juga memberikan peluang bagi lulusan SMA di berbagai instansi yang membutuhkan lulusan tersebut.

Oleh karena itu, calon peserta seleksi CPNS 2023 khususnya lulusan SMA dan sederajat juga harus memenuhi persyaratan umum dan persyaratan berkas.

BACA JUGA: Lagi, Pengedar Samcodin di Seluma Bengkulu Dibekuk Polisi

Hal ini penting, untuk menunjukkan bahwa peserta telah memenuhi kriteria untuk menjadi PNS.

Kemudian, terkait persyaratan dan kelengkapan berkas CPNS lulusan SMA belum dibuka secara resmi.

Hanya saja, jika mengacu pada persyaratan beberapa tahun sebelumnya, maka kemungkinan tidak akan jauh berbeda.

BACA JUGA:Begini Cara Daftar CPNS 2023, Segera Cek Syarat dan Kelengkapan Dokumennya!

Kategori :