Wajib Cobain! Inilah Resep Mie Aceh Ala Rumahan, Tak Kalah Nikmat dan Lezat, Dijamin Ketagihan

Kamis 13-07-2023,10:00 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan
Wajib Cobain! Inilah Resep Mie Aceh Ala Rumahan, Tak Kalah Nikmat dan Lezat, Dijamin Ketagihan

Bahan-bahan:

- 400 gram mie kuning basah

- 1 ekor kepiting

- 1/4 kg udang

- 750 ml air kaldu

- 150 gram daging sapi, potong dadu

- 5 siung bawang putih, diiris tipis

- 5 siung bawang merah, diiris tipis

BACA JUGA:Resep Nasi Goreng Daging Sapi Pedas, Sajian Lezat untuk Menu Sarapan Esok Hari!

- 1 buah tomat, dipotong-potong

- 1 batang daun bawang atau seledri, diiris tipis

- 50 gram tauge, bersihkan

- 50 gram kubis atau kol, diiris tipis

- 1 sendok makan kecap manis

- 1 lembar daun salam

- Margarin

Kategori :