BACA JUGA:Hotel Santika Bengkulu Buka Puasa Bersama Media, Hadirkan Promo Spesial Ramadan ‘Selero Bebuko’
8. Sorbet jeruk mangga
Resep minuman segar awal ramadan 2024 yang terakhir adalah sorbet jeruk mangga.
Perpaduan mangga dan jeruk akan menghasilkan kesegaran yang tak tertandingi, berikut cara membuatnya:
Bahan
- 500 g daging buah mangga
- 250 ml Buavita Orange
- ½ sdm air jeruk lemon
- 2 sdm madu
- Cara membuat
- Bekukan buah mangga yang sudah dipotong-potong
- Bekukan gelato
- Haluskan Buavita Orange, daging buah mangga, madu, dan air jeruk lemon menggunakan belender
- Masukkan ke dalam freezer selama 40 menit
- Tusuk-tusuk, lalu aduk menggunakan garpu lalu masukkan kembali ke dalam freezer selama 40 menit
- Kemudian tusuk-tusuk lagi lalu simpan kembali selama 40 menit
- Sorbet jeruk mangga siap disantap.
Itulah Resep minuman segar awal ramadan 2024, lezat, dan mudah dibuat. Semoga bermanfaat.(*)