Pernah Merasa? Ini 7 Jenis Mental Block yang Perlu Kamu Tahu, Salah Satunya Sulit Mengambil Keputusan

Jumat 12-04-2024,23:55 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

Sehingga karena ada banyak pilihan tersebut membuatmu tidak pasti dalam mengambil keputusan ataupun untuk melaksanakannya.

3. No limits

Dalam hal ini, multitasking itu tidak sepenuhnya bagus dan membantu, dikarenakan saat melakukan banyak aktivitas dalam satu waktu membuat fokus itu terbagi.

BACA JUGA:Jelang Akhir Tahun 2023 Luangkan Waktu untuk Muhasabah, Cara Terbaik Memahami Diri Sendiri

Kemudian akhirnya dapat kehilangan fokus, seseorang yang memiliki mental ini kerap kali merasa seperti menjadi seorang super hero yang dapat menjalankan segala hal secara bersamaan. Ketika hendak melakukan multitask lihatlah terlebih dulu situasinya.

4. Fix mindset

Seseorang fix mindset akan berpikir bahwa orang yang memiliki bakat atau kecerdasan, bersifat tetap dan tidak dapat berubah. Ia akan bilang "Dia mah enak udah pintar dsri lahir", atau "Jelas dia dapat beasiswa, orang dia punya bakat".

BACA JUGA:Auto Sembuh! Ini 4 Cara Mudah Lakukan Self Healing untuk Diri Sendiri, Buat Harimu Jauh Lebih Baik

Sementara kita tahu bahwa gak semua orang yang berbakat akan mengalami keberhasilan. Sebab adanya usaha itulah yang membuat seseorang dapat berhasil, meskipun berulang kali mengalami kegagalan.

Banyak juga bukan yang berusaha dengan sekuat tenaga dan tidak memiliki bakat kemudian akhirnya berhasil.

5.  Self doubt

Suka sekali meremehkan kemampuan diri sendiri, dengan merasa kamu tidak bisa melakukan segala hal dan tak memiliki capability dalam hal tertentu. 

Jika saja kamu belum pernah mencoba atau sudah merasakan yang namanya kegagalan. Jangan punya pemikiran untuk menyerah dulu sebab masih banyak kesempatan yang tentunya dapat menjadi pelajaran. 

Selain itu, benar saja bahwa orang yang sukses berawal dari seseorang yang gagal.

BACA JUGA:Hujan Tak Menentu, Segera Siapkan 6 Peralatan Ini untuk Selalu Sedia Hadapi Musim Hujan

6. Comparison

Kategori :