7 Pemicu Diabetes pada Anak, Hindari Mulai Sekarang ya Bunda!

Sabtu 29-06-2024,13:39 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Bukan hanya keturunan orang tua, ras juga ternyata dapat menjadi penyebab diabetes pada seseorang. 

BACA JUGA:Penderita Diabetes Aman Konsumsi 7 Jenis Minuman Sehat Ini, Ada Susu Rendah Lemak hingga Jus

Seperti yang terjadi di Amerika Serikat, diabetes tipe 1 biasanya menyerang anak dengan ras kulit putih. Sementara di wilayah Asia, wilayah Jepang menjadi wilayah yang memiliki resiko tinggi untuk terkena diabetes.

4. Infeksi Virus

Infeksi virus juga dapat menjadi penyebab munculnya penyakit diabetes pada anak lantaran terdapat virus yang dapat memicu kerusakan autoimun pada sel islet. 

BACA JUGA:Cakap Cegah Diabetes dan Celiac, Jagung Tawarkan 7 Manfaat Ini untuk Kesehatan

Kondisi ini dapat menyebabkan sel tersebut rusak dan tidak dapat lagi memproduksi insulin sehingga tubuh akan kekurangan insulin dan mengalami diabetes. 

5. Obesitas

Obesitas dapat menjadi penyebab anak mengalami diabetes sehingga anak yang mengalami obesitas beresiko tinggi terkena diabetes tipe 2. 

BACA JUGA:6 Manfaat Buah Duku untuk Kesehatan, Kontrol Diabetes Tipe 2 hingga Obati Malaria

Hal ini lantaran jaringan lemak yang ada di dalam otot dan juga sekitar perut pada pengidap obesitas cenderung mengalami resistensi insulin. 

6. Pola Makan yang Salah

Pola makan yang tidak benar juga dapat menyebabkan diabetes pada anak, terutama jika anak suka mengonsumsi makanan atau minuman yang manis. 

BACA JUGA:Lezat dan Kaya Nutrisi, Ini 9 Manfaat Apel Hijau untuk Kesehatan, Jaga Mata hingga Cegah Diabetes

Oleh sebab itu, orang tua perlu memastikan untuk mengontrol makanan yang masuk ke dalam tubuh anak agar anak dapat terhindar dari resiko diabetes tipe 2 ini. 

Bukan hanya mengonsumsi makanan manis, mengonsumsi daging merah atau daging olahan juga dapat meningkatkan resiko diabetes pada anak. 

Kategori :