7 Penyebab Anemia pada Ibu Hamil, Kurang Asupan Vitamin B12 Salah Satunya

Kamis 04-07-2024,13:30 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

5. Penyakit ginjal 

Selain masalah pencernaan, penyakit ginjal juga dapat menyebabkan anemia pada ibu hamil. Hal tersebut karena penyakit tersebut bisa memicu gangguan hormon yang dapat merangsang produksi sel darah merah.

BACA JUGA:6 Manfaat Buah Tin untuk Kesehatan, Ampuh Turunkan Tekanan Darah hingga Obati Asma

Tidak hanya itu, penyakit ginjal bisa menganggu penyerapan zat besi yang salah sehingga bisa menyebabkan anemia.

6. Inflamasi kronis 

Penyebab anemia pada ibu hamil berikutnya adalah inflamasi kornis. Diketahui bahwa penyakit ini menyebabkan sistem imun ibu hamil menghasilkan protein sitokin yang kurang baik terhadap kesehatan ibu hami.

Adapun inflamasi kronis yang bisa menyebabkan anemia pada ibu hamil adalah HIV/AIDS Tuberkulosis (TBC) Sifilis Infeksi jantung Infeksi tulang.

7. Kanker 

Penyebab anemia pada ibu hamil yang terakhir adalah kanker. Hal tersebut karena penyakit kanker seperti leukimia dapat mengggu produksi sel darah merah.

BACA JUGA:Manjur Turunkan Resiko Peradangan, Buah Melon Tawarkan 10 Manfaat Ini untuk Kesehatan

Hal inilah yang menyebabkan ibu hamil bisa mengalami anemia dengan gejala pusing, sesak nafas hingga jantung berdebar.

Demikian informasi mengenai penyebab anemia pada ibu hamil yang perlu diketahui, semoga bermanfaat.(*)

Kategori :