BETVNEWS - Kaya serat! Intip ragam nutrisi dan manfaat wortel bagi kesehatan berikut ini.
Segudang manfaat wortel untuk kesehatan tubuh bisa dirasakan dengan mengonsumsinya secara rutin.
Mengonsumsi wortel secara rutin dapat meningkatkan kualitas kesehatan kerena kaya akan nutrisi penting di dalamnya.
BACA JUGA:Berikan Hak Pendidikan, Ratusan Narapidana Lapas Curup Sekolah Paket Gratis
BACA JUGA:Sedang Bungkus Paket untuk Dijual Kembali, Bandar Narkoba di Kota Bengkulu Diringkus Polisi
Sebagai salah satu sayuran yang cukup populer, wortel kerap digunakan sebagai obat alami mengatasi masalah mata.
Akan tetapi selain itu, masih banyak manfaat lainnya yang bisa dirasakan oleh tubuh.
Wortel termasuk sayuran akar yang dikenal sebagai sumber vitamin dan antioksidan.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
BACA JUGA:Tenun Bumpak Seluma Resmi Terdaftar Sebagai Indikator Geografis
BACA JUGA:Kenali 7 Ragam Alpukat yang Ada di Indonesia, Ada Alpukat Mentega hingga Alpukat Hass
Kandungan Nutrisi Wortel
Dikutip dari nilaigizi.com, berikut merupakan kandungan gizi dalam 100 gram wortel mentah.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Beragam kandungan nutrisi ini mempunyai manfaat lebih dari cukup untuk memenuhi kebutuhan asupan gizi harian.