Ini 5 Tips Merawat Kulit Berjerawat Agar Tidak Semakin Banyak, Mulai dari Mencuci Muka Hingga Mengelola Stress

Jumat 06-09-2024,19:05 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

Tips pertama yang dapat dilakukan adalah dengan rutin mencuci muka. Mereka yang mengalami masalah kulit berjerawat penting untuk menjaga kebersihan muka agar bakteri penyebab infeksi kulit tidak masuk ke dalam kulit.

Bakteri ini juga nantinya dapat memicu pertumbuhan jerawat apabila tidak mencuci muka secara rutin. Mencuci muka ini bertujuan untuk menghilangkan polusi, debu, kotoran hingga minyak yang ada di wajah.

BACA JUGA:Dalam 8 Bulan Ada 738 Kasus, Orang Ketiga hingga KDRT Jadi Alasan Perceraian di Kota Bengkulu

BACA JUGA:Bahaya! 6 Makanan Ini Tidak Boleh Dipanaskan Kembali, Picu Kolesterol hingga Kanker

Tidak hanya itu, mencuci wajah juga dapat membantu persiapan kulit untuk tahapan pemakaian skincare sehingga dapat mendukung proses regenerasi dan juga peremajaan kulit.

Namun meski mencuci muka ini penting untuk dilakukan, pastikan untuk tidak melakukannya terlalu sering karena dapat membuat wajah kehilangan lapisan minyak alaminya.

BACA JUGA:4 Resep Masakan Rumahan Sehari-hari Ini Patut Dicoba, Sajikan Selagi Masih Hangat

BACA JUGA:Punya Reputasi Buruk, Ini 5 Manfaat Gula untuk Tubuh yang Perlu Kamu Ketahui

2. Pilih Sabun Muka Sesuai Jenis Kulit


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Tips selanjutnya adalah memilih sabun muka yang sesuai dengan jenis kulit. Jika kamu memiliki jenis kulit yang berjerawat, maka pastikan untuk menggunakan sabun muka khusus untuk kondisi kuli tersebut.

Tidak hanya itu, saat jerawat tengah dalam kondisi meradang, pastikan untuk menghindari penggunaan sabun berbahan dasar kimia karena akan meninggalkan sensasi kering dan juga kesat pada wajah.

Kondisi ini dapat memicu iritasi pada kulit sehingga pastikan untuk menggunakan sabun yang sesuai serta memiliki formula khusus.

BACA JUGA:Bukan Cuma Gula Pasir, Ini 6 Jenis Gula yang Perlu Kamu Ketahui, Cek Juga Kegunaannya!

BACA JUGA:6 Manfaat Buah Ceri untuk Kesehatan, Nomor 3 Bantu Kurangi Stres Oksidatif, Cek yang Lain

3. Hindari Scrub Wajah

Kategori :