14 Formasi CPNS di Pemprov Bengkulu Kosong Pelamar, Ini Daftarnya

Kamis 12-09-2024,16:33 WIB
Reporter : Ilham Juliandi
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:Kasus ISPA Capai 19.900, Dinkes Provinsi Bengkulu Ajak Masyarakat Terapkan Pola Hidup Sehat

Berikut adalah 14 formasi CPNS Pemprov Bengkulu yang kosong pelamar hingga penutupan pendaftaran:

1. Arsiparis Terampil (3 formasi)

2. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Anak

3. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Bedah (Umum)

4. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Bedah Anak

5. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa atau Psikiatri

6. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Kedokteran Nuklir dan Teranostik Molekuler

7. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi

8. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Onkologi Radiasi

9. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Patologi Klinik (2 formasi)

10. Dokter Ahli Pertama - Dokter Spesialis Urologi

(Ilham)

Kategori :