Inilah 5 Daftar Makanan Manis Tradisional yang Ampuh Balikin Mood Kamu, Yuk Cobain

Kamis 12-09-2024,19:14 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BACA JUGA:Kasus ISPA Capai 19.900, Dinkes Provinsi Bengkulu Ajak Masyarakat Terapkan Pola Hidup Sehat

4. Kue Putu


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Kue putu juga menjadi makanan manis yang dapat dikonsumsi oleh segala usia. Kue putu adalah salah satu makanan tradisional yang cukup populer.

Terbuat dari tepung beras dibalur kelapa gurih di atasnya menjadikan makanan ini banyak diburu.

BACA JUGA:5 Manfaat Stres bagi Kesehatan, Ternyata Ini yang Bisa Kamu Rasakan

BACA JUGA:Penderita Diabetes Tak Boleh Makan Buah! Cek 6 Pantangan Makanan Lainnya di Sini

5. Klepon gula merah


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Klepon gula merah menjadi makanan manis paling diburu. Klepon gula merah menjadi salah satu makanan manis yang terbuat dari tepung ketan dengan isian gula merah ditengahnya.

Gula merah yang terdapat didalamnya dapat membantu kamu segar kembali. Selain itu, kur tradisional yanf satu ini cocok dikonsumsi oleh segala usia.

BACA JUGA:Wujudkan 1.000 Jalan Mulus, Bupati Seluma Lakukan Titik Nol Pembangunan Jalan Kuti Agung

BACA JUGA:Berhadiah Jutaan Rupiah! Turnamen Bola Voli Putra Alap Cup I Segera Digelar, Ini Syarat Daftarnya

Itu dia 5 makanan manis tradisional ampuh mengembalikan mood kamu. Selamat mencoba.

Kategori :