BACA JUGA:Buah Manggis Kaya Nutrisi, Ini 8 Manfaat yang Akan Kamu Rasakan
"Mereka itu pasangan yang pas untuk memipin Kabupaten Seluma. Untuk melanjutkan program prioritas Erwin, juga untuk meningkatkan kesejahteraan petani kedepannya," sambungnya.
Sementara itu, Jonaidi SP mengatakan, petani harus di sejahterakan.
Sesuai dengan apa yang disampaikan Presiden terpilih Prabowo Subianto, seluruh petani harus sejahtera dengan cara menjamin ketersediaan pupuk, kepemilikan lahan dan menjamin harga jual hasil panen dari petani kompetitif dan terjaga serta memfasilitasi apa kebutuhan para petani.
BACA JUGA:Pakar Ekonomi: Ide Kereta Gantung DISUKA Beri Efek Ekonomi Berganda untuk Kota Bengkulu
BACA JUGA:Kamu Harus Tau! Ini 7 Dampak Buruk Mengonsumsi Kayu Manis Secara Berlebih, Picu Kerusakan Hati
"Insya Allah kalangan petani kedepannya akan sejahtera, karena memang sudah menjadi amanat Ketua DPP Gerindra dan Presiden terpilih kita," sampai Jonaidi SP.
Ia menjelaskan semejak duduk sebagai Anggota DPRD, baik di Kabupaten Seluma dan di Provinsi Bengkulu selama 4 priode, dirinya terus menyuarakan terkait dengan kesejahteraan petani.
Sehingga saat ini Jonaidi meyakinkan diri untuk maju sebagai calon wakil Bupati mendampingi petahana Erwin Octavian Calon Bupati Seluma 2024 dengan tujuan, selain untuk melanjutkan program prioritas Erwin, juga untuk meningkatkan kesejahteraan petani kedepannya.
BACA JUGA:Kabupaten Kaur Dapat Bantuan 52 Titik Akses Internet dari Kominfo RI
BACA JUGA:Penuhi Asupan Omega-3 Melalui 7 Jenis Makanan Ini, Nomor 7 Paling Akrab di Lidah
"Program utama kita yaitu kesejahteraan masyarakat Kabupaten Seluma kunci dari kesejahteraan masyarakat yaitu dengan cara mensejahterakan petani," pungkasnya.