7 Manfaat Eksfoliasi untuk Kecantikan Wajah, Meratakan Warna Kulit higga Mengecilkan Pori-pori

Sabtu 12-10-2024,12:51 WIB
Reporter : Rizki Indah Pratiwi
Editor : Ria Sofyan

BACA JUGA:Pelamar PPPK 2024 Bagi Penyandang Disabilitas Bebas Pilih Formasi dengan Persyaratan Khusus

BACA JUGA:Ini Manfaat Konsumsi Air Kelapa bagi Ibu Hamil, Tidak Hanya Meningkatkan Perkembangan Janin

5. Meningkatkan Penyerapan Produk Perawatan Kulit

Manfaat eksfoliasi yang haru kamu ketahui adalah mampu meningkatkan penyerapan produk perawatn kulit.

Ketika lapisan kulit mati sudah diangkat, produk perawatan kulit seperti serum dan pelembap dapat meresap lebih baik ke dalam kulit, sehingga lebih efektif.

BACA JUGA:Baru 3 Pendaftar, Pengajuan Bantuan Pedagang Kelontong Diperpanjang 2 Minggu

BACA JUGA:Lansia di Seluma Nekat Akhiri Hidup Tenggak Racun Rumput

6. Mengurangi Tanda-tanda Penuaan


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Mengurangi tanda-tanda penuaan seperti kerutan halus di wajah, kulit kusam, dan lainnya menjadi salah satu manfaat dari eksfoliasi.

Eksfoliasi dapat membantu mengurangi tampilan garis halus dan kerutan karena merangsang regenerasi sel kulit.

Selain itu, proses ini juga bisa membantu memudarkan hiperpigmentasi dan bintik hitam.

BACA JUGA:BPBD Kota Bengkulu Siagakan 20 Personel, Antisasipasi Bencana Saat Pilkada

BACA JUGA:KPU Atur Batasan Kampanye di Medsos, Jumlah Akun hingga Ketentuan yang Dilarang

7. Meratakan Warna Kulit

Manfaat eksfoliasi yang terakhir bagi kecantikan ialah meratakan warna kulit. Buat kamu yang memiliki earna kulit tidak merata bisa coba lakukan ekfoliasi minimal 1 kali seminggu terlebih dahulu. Jika cocok, baru lanjutkan.

Kategori :