7 Manfaat Eksfoliasi untuk Kecantikan Wajah, Meratakan Warna Kulit higga Mengecilkan Pori-pori

Sabtu 12-10-2024,12:51 WIB
Reporter : Rizki Indah Pratiwi
Editor : Ria Sofyan

Bagi mereka yang memiliki masalah warna kulit yang tidak merata atau bekas jerawat, eksfoliasi dapat membantu memperbaiki tampilan kulit dengan meratakan warnanya secara bertahap.

BACA JUGA:Dukcapil Kota Bengkulu Jamin Tak Ada Kelangkaan Blangko e-KTP Jelang Pilkada 2024

BACA JUGA:Wajib Tahu! 6 Jenis Makanan Ini Jadi Penyebab Double Chin, Masih Mau Konsumsi?

Melakukan eksfoliasi secara teratur (biasanya 1-2 kali seminggu) bisa memberikan hasil optimal, namun harus disesuaikan dengan jenis kulit.

Kulit sensitif mungkin memerlukan produk yang lebih lembut dibandingkan kulit berminyak.

Demikian artikel tentang apa saja manfaat eksfoliasi bagi kecantikan wajah, semoga bermanfaat.

Kategori :