Melakukan kegiatan positif dan kreatif jadi salah satu cara meredakan stress. Beberapa kegiatan kreatif yang bisa dilakukan adalah melukis, memasak, hingga menulis loh.
Melukis atau menggambar membantu mengungkapkan perasaan melalui seni dapat membantu meredakan emosi negatif.
BACA JUGA:6 Manfaat Jambu Biji untuk Wajah yang Sayang untuk Dilewatkan, Cek di Sini
Menulis hal-hal yang menyenangkan juga jadi solusi yang ampuh. Menuangkan pikiran dan perasaan dalam bentuk tulisan dapat memberikan kejelasan dan pelepasan mental.
Memasak atau membuat kue menjadi salah satu aktivitas yang melibatkan fokus pada proses dan hasil dapat memberikan rasa pencapaian dan kesenangan.
BACA JUGA:Masyarakat Bengkulu Utara Minta Rohidin Selesaikan Janji Politik Mian
BACA JUGA:Penuh Nutrisi, Ini 6 Manfaat Oatmeal untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Jaga Kesehatan Jantung
4. Menghabiskan Waktu di Alam
Redakan stres yang berlebihan dengan menghabiskan waktu di alam. Contoh kegiatan alam yang dapt dilakukan untuk meredakan stres adalah brkebun.
Berkebun jadi aktivitas fisik ringan dengan memberikan kesempatan untuk berinteraksi dengan alam, situasi ini juga mampu menenangkan pikiran.
BACA JUGA:Politisi Senior M. Saleh Dukung Paslon DISUKA di Pilwakot Bengkulu 2024
BACA JUGA:Pilu Mahasiswa di Bentiring, Nekat Akhiri Hidup Beberapa Jam Sebelum Wisuda
Menghabiskan waktu di pegunungan atau hutan membantu tubuh dan pikiran rileks dengan udara segar dan pemandangan yang indah.
Jika merasa lelah cobalah beristirahat di ruang hijau seperti taman, melakukan kegiatan ini dpat menurunkan kadar stres dan meningkatkan kebahagiaan.