Punya Cita Rasa Khas, Ini Cara Gunakan Andaliman dalam Masakan

Selasa 03-12-2024,15:31 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Sensasi unik yang ditawarkan oleh sambal andaliman ini membuatnya menjadi favorit di banyak acara makan bersama.

BACA JUGA:Seluma Diguyur Hujan Deras, Distan Sebut Belum Ada Lahan Sawah Terdampak Banjir

BACA JUGA:BPBD Seluma Minta Masyarakat Waspada Potensi Banjir dan Longsor di Musim Hujan

3. Menggunakannya sebagai taburan atau pelengkap masakan


--(Sumber : iStockPhoto)

Selain diolah menjadi bumbu atau sambal, andaliman juga dapat digunakan sebagai taburan pada hidangan tertentu. 

Kamu bisa menggunakan andaliman kering yang dihancurkan untuk ditaburkan di atas sup, soto, atau tumisan untuk memberikan aroma dan rasa khas. 

Menggunakan cara ini memberikan sentuhan akhir yang sederhana namun tetap menghadirkan sensasi pedas dan harum yang khas.

BACA JUGA:Dikenal sebagai Lada Batak, Ini 5 Manfaat Rempah Andaliman untuk Kesehatan

BACA JUGA:Penderita Asam Lambung Wajib Hindari 9 Makanan Ini, Bisa Picu hingga Perparah Gejala

Demikian beberapa cara penggunaan andaliman untuk masakan yang bisa kamu coba. Penggunaan andaliman dalam masakan ini tidak hanya memperkaya cita rasa, tetapi juga memberikan pengalaman kuliner yang berbeda. Semoga informasi ini bermanfaat!

Kategori :