Pemprov Bengkulu Gelar Upacara Hari Bela Negara ke-76 Tahun 2024

Kamis 19-12-2024,16:57 WIB
Reporter : Ilham Juliandi
Editor : Wizon Paidi

3. Keyakinan pada Pancasila

4. Rela berkorban

5. Kemampuan awal bela negara

BACA JUGA:Dugaan Perselingkuhan, Kades Tanjung Alam Dinonaktifkan Selama Tiga Bulan

"Kelima dasar ini menjadi landasan untuk membentuk mental dan fisik yang tangguh," lanjutnya.

Presiden optimistis bahwa dengan semangat bela negara, bangsa Indonesia mampu menghadapi berbagai tantangan dan meraih cita-cita besar yang telah digariskan oleh para pendiri bangsa.

BACA JUGA:2 Pemuda Dikabarkan Tenggelam di Perairan Pulau Baai, 1 Selamat dan 1 Lainnya Dalam Pencarian

"Mari kita bersama-sama memberikan dedikasi terbaik bagi bangsa sesuai dengan peran dan profesi kita masing-masing," ajaknya.

Presiden juga menekankan bahwa pertahanan negara merupakan tujuan nasional yang esensial. 

BACA JUGA:Bantuan Sembako dan PKH di Bengkulu Mulai Disalurkan Melalui Kantor Pos

"Tujuan Republik Indonesia adalah melindungi segenap tumpah darah Indonesia, keselamatan bangsa, kekayaan bangsa, dan masa depan bangsa. Hal itu hanya dapat dijamin dengan pertahanan yang kuat," tegasnya dalam amanat yang dibacakan oleh Plt Gubernur Rosjonsyah.

(Adv)

Kategori :