5 Resep Berbagai Jus Jeruk, Minuman Pilihan Nikmat Lagi Segar
Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Pixabay)
BACA JUGA:8 Manfaat Konsumsi Air Putih Hangat Saat Pagi Hari, Cukupkan Cairan Tubuh
4. Kemudian tuang air matang dan tambahkan gula yang telah dicairkan pada campuran air jeruk.
5. Tuangkan susu kental manis putih dan dapat disesuaikan dengan keinginan.
6. Selanjutnya bahan siap untuk diblender dengan kecepatan sedang dalam waktu satu menit hingga tercampur merata.
BACA JUGA:Pemkab Mukomuko Terima 252 Kuota Formasi P3K, Ini Rinciannya
7. Lalu masukkan es batu dalam gelas dan dilanjut tuangkan jus jeruk susu.
8. Diaduk sejenak kemudian jus jeruk susu siap untuk disajikan.
Inilah beberapa resep jus jeruk yang dapat kamu coba dan konsumsi, selamat mencoba.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: