Lagi, Motor Hilang dari Parkiran Puskesmas Selebar Bengkulu

Lagi, Motor Hilang dari Parkiran Puskesmas Selebar Bengkulu

Aksi pencurian sepeda motor kembali terjadi di Kota Bengkulu Provinsi Bengkulu, kali ini sepeda motor milik Renda Jenita Putri, karyawan Puskesmas Selebar, warga asal Kabupaten Mukomuko, Senin 15 Mei 2023 kemarin raib digasak pelaku pencurian saat terpaki--(Sumber Foto: Adi/BETV)

BENGKULU, BETVNEWS - Aksi pencurian sepeda motor kembali terjadi di Kota Bengkulu Provinsi Bengkulu, kali ini sepeda motor milik Renda Jenita Putri, karyawan Puskesmas Selebar, warga asal Kabupaten Mukomuko, Senin 15 Mei 2023 kemarin raib digasak pelaku pencurian saat terpakir di halaman puskesmas.

BACA JUGA:Astagfirullah, Inilah 6 Fitnah Akhir Zaman yang Diperingatkan Rasulullah SAW

Dikatakan korban kepada pihak kepolisian, kejadian berawal saat korban sedang melaksanakan tugas di dalam Puskesmas.

BACA JUGA:Kapolresta Bengkulu Resmikan 301 Polisi RW, Ini Tugasnya

Karena sedang sibuk, korban tidak menyadari bahwa sepeda motor dengan nomor polisi BD 2264 NT miliknya yang semula terpakir dihalaman sudah raib, korban baru mengetahui saat hendak pulang kerja. 

BACA JUGA:Crosser Astra Honda Juarai Balap Pembuka Kejurnas Motocross 2023

Sementara itu, warga sekitar, Roni Sugiarto membenarkan peristiwa pencurian tersebut.

BACA JUGA:Begini Cara Cek Bansos PIP Kemdikbud Mei 2023 Cair hingga Rp1.000.000, Pakai NISN dan NIK!

"Benar bang, kejadian kemarin (Senin, red) saya tahu setelah pegawai puskesmas heboh mengatakan sepeda motor korban hilang," kata Roni (Selasa 16 Mei 2023).

BACA JUGA:Begini Cara Cek Bansos PIP Kemdikbud Mei 2023 Cair hingga Rp1.000.000, Pakai NISN dan NIK!

Ditambahkannya bahwa kejadian serupa telah terjadi yang ke 6 kali di Puskesmas Selebar, dan hilangnya selalu dari parkiran.

BACA JUGA:Segera Dibuka! Kartu Prakerja Gelombang 53 Cair hingga Rp4.200.000, Cek Cara Daftarnya di Sini

"Sudah 6 kali motor hilang di Puskesmas Selebar ini bang, mulai dari motor pengunung hingga motor pegawai puskesmas sendiri," tambah Roni. 

BACA JUGA:Kabar Gembira! BLT Untuk UMKM Dapat Cair hingga Rp700.000, Ini Cara Daftarnya Bukan Lewat eform.bri.co.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: