Awali Harimu dengan Sarapan Pagi, 5 Rekomendasi Menu Sarapan Ala Khas Indonesia

Awali Harimu dengan Sarapan Pagi, 5 Rekomendasi Menu Sarapan Ala Khas Indonesia

Gambar merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Menu sarapan khas indonesia selanjutnya yang mudah ditemui ialah nasi uduk.

BACA JUGA:Alhamduillah! Jokowi Bakal Umumkan Kenaikan Gaji PNS, Jadi Berapa?

Menu ini memiliki keunikan tersendiri karena dimasak dengan menggunakan santan, daun pandan, dan daun salam hingga rasanya pun menjadi gurih.

Menikmati nasi uduk akan lebih terasa lengkap jika memiliki tambahan varian lauk seperti mie bihun, tempe orek, telur sambal balado, serta aneka macam gorengan yang membuat perut menjadi kenyang.

BACA JUGA:4 Shio Beruntung Awal Juni, Karier Hingga Finansial Melejit, Ada Shiomu?

3. Nasi Goreng

Nasi goreng bisa menjadi salah satu inspirasi pagi hari sebagai menu sarapan khas Indonesia.

Nasi goreng sangat mudah dibuat, hanya perlu menghaluskan bumbu dasar, digoreng dengan nasi tak lupa dengan toppingnya, seperti telur, nugget dan maih banyak yang lainnya.

BACA JUGA:Alami Insomnia Menjelang Tidur? Ini Amalan Doa Anjuran Rasulullah, Agar Nyenyak dan Tidak Sulit Terlelap

Simple, namun kenikmatan dari nasi goreng jangan diragukan dan pastinya membuat kamu kenyang.

4. Lontong Sayur

Lontong sayur menjadi menu khas Indonesia yang juga memiliki banyak penggemar.

Salah satu menu sarapan ini sangat mudah dijumpai.

BACA JUGA:Catat! Ini Jadwal dan Tata Cara Daftar CPNS 2023, Jangan Sampai Terlewat!

Menu dengan bahan utama lontong, di siram dengan kuah santan gurih tak lupa dengan kerupuk pasti akan membuat perut kamu kenyang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: