Selain Mencegah Anemia, Inilah 6 Manfaat Lainnya Jeruk Nipis, Ternyata Mampu Turunkan Demam Secara Alami

Selain Mencegah Anemia, Inilah 6 Manfaat Lainnya Jeruk Nipis, Ternyata Mampu Turunkan Demam Secara Alami

Gambar merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Biarkan kompresannya satu malam agar khasiatnya terasa dan demam akan turun esok harinya.

BACA JUGA:Ramalan zodiak 6 Juni 2023, Leo Rezeki Keuanganmu Sedang Tidak Baik-Baik saja

2. Meredakan Gejala Flu dan Batuk

Kandungan vitamin C yang tinggi pada jeruk nipis, ternyata dapat mengurangi gejala flu.

Ini menandakan saat tubuh terserang flu, jeruk nipis mampu meredakannya, karena asupan vitamin C pada tubuh tercukupi.

BACA JUGA:Abu Nawas Jadi Tabib Dadakan di Istana, Kisahnya Begini..

Jeruk nipis merupakan sumber antioksidan yang dapat membantu tubuh pulih  dengan cepat saat flu.

Kandungan vitamin C-nya membantu tubuh untuk melawan infeksi. 

BACA JUGA:Perjuangan Abu Nawas Dapatkan Istri yang Cantik dan Solehah, Cukup Andalkan 1 Cara Ini Saja!

Agar khasiatnya berfungsi  optimal jeruk nipisnya boleh dijadikan sebagai minuman hangat untuk melegakan hidung tersumbat, batuk, dan tenggorokan gatal saat sedang dlu.

BACA JUGA:TUHAN BERI KEBERUNTUNGAN! 4 Shio Ini Merupakan Kesayangan Tuhan, Apa Saja?

3. Mencegah Penyakit Kanker

Sebagai antioksidan, vitamin C sangat bermanfaat mencegah radikal bebas dalam tubuh.

Manfaat dari antioksidan pun mampu menurunkan risiko terkena penyakit kronis, seperti kanker dan osteoporosis.

BACA JUGA:BERUNTUNG! 4 Shio Ini Akan Memiliki Hari yang Baik, Jadi Nikmati Seharian Kamu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: