Gurih Hingga Legit! Inilah 5 Rekomendasi Bubur Khas Indonesia, Cocok Temani Sarapan Pagimu

Gurih Hingga Legit! Inilah 5 Rekomendasi Bubur Khas Indonesia, Cocok Temani Sarapan Pagimu

Gambar merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Bebas Kafein! Inilah 6 Manfaat Teh Merah Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Wajib mencoba bubur khas Indonesia yang satu ini saat kamu berkunjung ke Manado.

5. Bubur Jewawut Khas Bengkulu

Bubur jewawut adalah bubur khas Bengkulu.

Kebanyakan bubur biasanya terbuat dari tepung beras.

BACA JUGA:Hore.. Kabar Baik Untuk ASN, Pembayaran Gaji ke - 13 Sudah Diproses, Bisa Cek Rekening

Beda halnya dengan buur jewawut ini. Bubur jewawut terbuat dari biji-bijian bebentuk bulat dan berwarna orange.

Biji jewawut ini tinggi akan karbohidrat, protein, serat, dan beragam vitamin sehingga cocok dijadikan altenatif sebagai pengganti beras.

BACA JUGA:Terbaru! Higgs Domino Island Umumkan Ini, Coba Cek Sekarang

Menjadikan jewawut sebagai bahan bubur, tetu harus melewati proses pengolahan dan melembutkannya terlebih dahulu.

Bubur jewawut terdiri dari campuran saus gula aren dan santan.

Memiliki cita rasa yang manis, gurih tentunya nikmat dan mengenyangkan.

BACA JUGA:Sudah Tahu? Ada 8 Manfaat Bawang Putih Mentah, Ternyata Bisa Atasi Rambut Rontok!

Bubur Jewawut biasanya banyak tersaji ketika bulan puasa tiba untuk membantu memulihkan tenaga dengan cepat.

Karena bubur ini terbuat dari biji jewawut, teksturnya sedikit berbulir, mirip seperti bubur kacang hijau. Asalkan proses mengolahnya tepat, meskipun berpulir, rasanya sangat lembut di lidah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: