Suku San, Suku Tertua di Afrika, Dipercaya Sebagai Keturunan Manusia Pertama di Dunia

Suku San, Suku Tertua di Afrika, Dipercaya Sebagai Keturunan Manusia Pertama di Dunia

Suku San di Afrika.--(Sumber Foto: ist)

BETVNEWS - Suku San, Suku Tertua di Afrika, Tidak Mengenal Kehidupan Modern

BACA JUGA:Tradisi Kanamara Matsuri, Festival Alat Kelamin di Jepang, Nyeleneh Tapi Festival Ini Sakral!

Suku San atau yang juga dikenal dengan sebutan Bushmen ditemukan di Afrika Selatan, Botswana, Zambia, Lesotho, Zimbabwe, Angola, dan Namibia.

Mereka tidak terpengaruh oleh norma-norma sosial-politik masyarakat yang berubah seiring perkembangan zaman.

BACA JUGA:Mengenal Tradisi Seksual Suku Kreung, Bangun Gubuk Cinta Untuk Bercinta dengan Pria Berbeda

Melansir laman Pulse.ng, Jumat 7 Juli 2023 suku San adalah penduduk asli pertama Afrika Selatan lebih dari 30.000 tahun yang lalu.

Mereka diyakini sebagai ras paling kuno di dunia karena mereka adalah keturunan pertama manusia di bumi

BACA JUGA:Selain Tradisi, Kamu Harus Mengenal 5 Bahasa Daerah di Indonesia yang Paling Populer, Apa Saja?

Suku San sangat mahir menggunakan busur dan anak panah untuk melumpuhkan hewan.

BACA JUGA:Mengenal Tradisi Ekstrem Menyayat Perut Wanita Suku Tiv, Konon Bisa Lahirkan Banyak Anak

Gaya hidup Suku San yaitu nomaden dengan berpindah dari satu tempat ke tempat lain untuk mencari makanan, air dan hewan buruan.

Karena pandai berburu, suku San memiliki intuisi pelacakan yang tajam, tepat dan akurat.

BACA JUGA:Tradisi Pernikahan Unik Suku Urhobo, Pengantin Wanita Naik Turun Depan Mempelai Pria

Dalam kesehariannya laki-laki pergi berburu, sedangkan perempuan mengumpulkan makanan dan pakan ternak sebagai bahan tanaman untuk sumber konsumsi utama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: