KPU

Jemput Aspirasi Masyarakat Suban, Jonaidi, SP: Desa Terpencil Butuh Perhatian

Jemput Aspirasi Masyarakat Suban, Jonaidi, SP: Desa Terpencil Butuh Perhatian

Jonaidi, SP, MM., Ketua Komisi II DPRD Provinsi Bengkulu. --(Sumber Foto: Tim/Betv)

"Memang ketegasan dalam pembangunan kabupaten dan provinsi ini. Namun provinsi ada akselerasi yang bisa di perjuangkan untuk suban ini, namun tetap berdasarkan usulan dari masyarakat, kelompok tani yang ada di desa ,"tegasnya.

BACA JUGA:Kawasan Cagar Alam di Seluma Turun Jadi Taman Wisata Alam, Jonaidi, SP: Luasnya capai 170 Hektare

Menanggapi banyaknya keluhan dari masyarakat dalam waktu dekat anggota DPRD Provinsi Bengkulu dapil Seluma akan turun langsung dan mendengarkan keluhan dari masyarakat setempat. 

"Saya selaku wakil rakyat merasa tertantang dengan suban ini dan kenapa suban ini bisa sampai terbengkalai selama ini. Insyaallah ini akan menjadi misi saya untuk berbuat untuk masyarakat seluma ini," tutupnya.(ADV) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: