Makin Nikmat Tambah Kelapa Parut, Cobain 4 Resep Camilan Manis dan Enak Ini, Auto Bisa Makan Sepuasnya

Makin Nikmat Tambah Kelapa Parut, Cobain 4 Resep Camilan Manis dan Enak Ini, Auto Bisa Makan Sepuasnya

Ilustrasi. Resep dan cara membuat camilan manis dan enak berbahan olahan kelapa parut.--(Sumber Foto: Cookpad)

- Santan hangat, 200 ml (kurang lebih)

- Secubit garam

- Pasta pandan, secukupnya 

Bahan isian:

- 50 gram gula merah

- 1/4 butir kelapa parut muda

- 1 lembar daun pandan

Cara membuat isi:

  • Setelah bahan-bahan sudah disiapkan, panaskan kelapa parut ke dalam wajan, lalu diaduk sampai kadar airnya berkurang.
  • Kemudian tambahkan gula merah yang sudah disisir, bila kurang manis dapat kembali ditambah.
  • Selanjutnya, panaskan sampai gula larut dan juga kelapa tidak terlalu basah.
  • Setelah selesai, kue papare dapat disajikan.

BACA JUGA:Enaknya Juara, Inilah Resep Sate Klopo Khas Surabaya, Gurih Bumbu Kelapanya Bikin Nagih

Cara membuat kulit:

  • Masukkan semua bahan pada baskom yang sudah disiapkan kecuali santan. 
  • Lalu, masukkan santan yang telah diberikan pasta pandan secara sedikit demi sedikit hingga adonan pun dapat dibentuk.
  • Selanjutnya ambil adonan lalu bulatkan, isi menggunakan bahan unti, bentuk lonjong kemudian bentuklah kerat-kerat pakai tusuk gigi serupa kulit pare.
  • Kemudian kukus pada dandang yang telah dipanaskan dalam waktu 15 menit. Ketika mengukus simpan daun yang telah dioles minyak ke dalam dandang supaya adonan tak menempel.
  • Sebelum diangkat kamu juga dapat oles di permukaan kue dengan minyak agar tak menempel dan mengkilap.

BACA JUGA:Nikmati Varian Rasa Jus Kelapa Ini, Begini Resep dan Cara Membuatnya, Mudah Dibuat di Rumah!

2. Resep kue lapis

Bahan:

- 200 gram ketan putih

- 1 sdt garam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: