1.100 Mangrove dan Pinus Ditanam di Kawasan Pelabuhan Pulau Baai
Sebanyak 1.100 pohon Mangrove dan Pinus dilakukan penanaman serentak dikawasan Pelabuhan Pulau Baai dalam rangka mewujudkan fungsi kelestarian lingkungan hidup. --(Sumber Foto: Ilham/BETV)
BENGKULU, BETVNEWS - Sebanyak 1.100 pohon Mangrove dan Pinus dilakukan penanaman serentak dikawasan Pelabuhan Pulau Baai dalam rangka mewujudkan fungsi kelestarian lingkungan hidup.
Hal ini dilaksanakan serentak oleh TNI AD dan jajaran di wilayah Bengkulu, Senin 15 Januari 2024.
Penanaman pohon bertujuan melakukan penghijauan kembali kawasan lembam pinggir laut, mencegah abrasi dan memulihkan karbon.
Jenis pohon yang ditanam yakni jenis pohon Mangrove sebanyak 600 batang dan Pinus 500 batang.
Aksi penanaman pohon serentak dipimpin langsung Wakil Gubernur Bengkulu Rosjonsyah, Komandan Korem 041/Garuda Emas (Gamas) BengkuluBrigjen TNI. Rachmad Zulkarnaen, Kapolda Bengkulu Irjen Pol. Armed Wijaya.
BACA JUGA:Turun Harga, Segini Harga iPhone 15 Series iBox 2024, Cek Sebelum Beli!
Hadir Wakil Ketua DPRD Provinsi Bengkulu, Suharto, perwakilan Kejati, Dansat Brimob Polda Bengkulu, Danlanal Bengkulu, perwakila PT. Pelindo Regional 2 Bengkulu dan lainnya.
BACA JUGA:Kecelakaan di Jalan Pariwisata Pantai Panjang, 1 Orang Alami Patah Kaki
Wakil Gubernur Rosjonsyah menyampaikan, gerakan penanaman pohon harus terus digerakan oleh semua pihak termasuk unusr Forkopimda karena saat ini pemanasan gelobal terus terjadi. Bahkan suhu di Bengkulu bisa mencapai 35 derajat calcius.
BACA JUGA:Pengguna Android Wajib Tahu, 4 Cara Mengatasi HP Lemot, Cukup Lakukan Ini Secara Rutin!
"Kita sadar pemanasan global terus terjadi sehingga diperlukan gerakan penanaman pohon agar bisa mengurasi suhu panas," kata Rosjonsyah.
Dilanjutnya, akibat emisi rumah kaca jiga sangat berpengaruh terhada panasan global. Kemudian penggunaan energi fosil juga menjadi penuumbang pemanasan global sehingga perlu beralih ke enegeri terbarukan.
BACA JUGA:BREAKING NEWS: Satu Unit Rumah Warga Kepahiang Runtuh Terbawa Longsor
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: