Sudah Tahu belum? Teh Bunga Telang Punya 6 Manfaat Untuk Kesehatan, Coba Konsumsi Mulai Sekarang
6 Manfaat teh bunga telang untuk kesehatan--(Sumber Foto: Doc/Betv)
Selain manfaat di atas, teh bunga telang tersebut juga bisa meningkatkan pencernaan.
Sebab memiliki kandungan senyawa anti-inflasi yang cukup efektif bisa redakan peradangan di usus serta kurangi risiko gangguan pencernaan, baik diare, perut kembung hingga sembelit.
BACA JUGA:Bisa Cegah Penuaan Dini, Inilah 5 Manfaat Lain Buah Leci Untuk Kecantikan, Perempuan Wajib Tahu!
5. Dapat menenangkan pikiran dan tingkatkan kualitas tidur
Diketahui bunga telang ini dapat pula dimanfaatkan untuk membantu menghilangkan kecemasan dan meningkatkan kuliatas tidur seseorang. Berkat kandungan seperti flavonoid dan senyawa lainnya tersebut bisa merelaksasi tubuh dan pikiran.
Tidak hanya itu, dengan mengonsumsi teh bunga telang gejala insomnia dapat teratasi dan kamu bisa memperbaiki kualitas tidur. Tentunya hal ini sangat diperlukan untuk membuat perasaan jauh lebih segar dan energik setiap saat.
BACA JUGA:7 Manfaat Daun Maniran untuk Kesehatan, Baik Bagi Penderita Batu Ginjal! Cek Khasiat Lainnya
6. Sumber antioksidan kuat
Teh bunga telang ini memiliki kandungan antioksidan yang cukup kuat dan efektif dalam membantu melawan radikal bebas hasil stres oksidatif dalam tubuh. Tidak hanya itu, antioksidan pada teh bunga ini sangat efektif dalam menjaga kelembapan kulit, kekenyalan kulit, hingga memperlambat proses penuaan.
BACA JUGA:7 Manfaat Nangka untuk Kesehatan, Baik Bagi Jantung hingga Kulit, Ini Kandungannya
Demikian informasi mengenai 6 manfaat teh bunga telang untuk kesehatan kamu. Untuk kamu yang punya tanaman ini, coba konsumsi bunga telang sebagai teh. Dapatkan khasiatnya. Semoga membantu dan bermanfaat.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: