KPU

Naik atau Diskon? Berikut Update Harga Terbaru Samsung S22 Series, Ponsel Keren dengan Fitur Top!

Naik atau Diskon? Berikut Update Harga Terbaru Samsung S22 Series, Ponsel Keren dengan Fitur Top!

Naik atau diskon? Berikut update harga terbaru Samsung S22 series, ponsel keren dengan fitur top!--(Sumber Foto: iStockPhoto)

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hp Samsung dengan Kamera Ultra Wide Untuk Kamu yang Doyan Foto

Spesifikasi Samsung S22 Ultra

Samsung Galaxy S22 Ultra merupakan tipe tertinggi dari S22 series sehingga memiliki spesifikasi yang paling tinggi apabila dibandingkan dengan series 22 yang lain. 

Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki ukuran bodi yang besar dengan dimensi 75,6 mm x 161,5 mm x 8,9 mm dan ukuran layarnya yang mencapai 6,8 inci mampu mendukung resolusi Quad HD (QHD) Plus dengan refresh rate 120 Hz dan touch sampling rate 240 Hz.

BACA JUGA:Punya Selisih Harga Cukup Jauh, Ini Perbandingan Spesifikasi iPhone 15 Pro Max dan Samsung Galaxy S22, Cek!

Ponsel ini juga dilengkapi dengan S pen bawaan. Selain itu kamera ponsel ini memiliki kualitas yang tak main-main. Kamera selfie pada Samsung Galaxy S22 Ultra mencapai resolusi 40 MP.

Ponsel ini juga memiliki empat kamera di bagian belakang ponsel dengan kamera utama (wide) 108 MP, kamera ultra wide 12 MP, kamera telefoto 10 MP (optical zoom 3x), dan kamera telefoto 10 MP (optical zoom 10x) dengan kemampuan kemampuan Space Zoom hingga 100x.

BACA JUGA:Samsung Galaxy S23 Ultra VS iPhone 13 Pro Max, Mana Yang Lebih Bagus? Cek Sebelum Membeli!

Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki tiga macam kapasitas penyimpanan RAM dan ROM, yaitu 8 GB/128 GB, 12 GB/256 GB, dan 12 GB/512 GB. Smartphone ini juga tidak dibekali slot kartu memori microSD. 

Untuk kapasitas baterai, Samsung Galaxy S22 Ultra mencapai 5.000 mAh dan turut didukung dengan fast charging 45 Watt.

BACA JUGA:Samsung Galaxy S23 Ultra VS iPhone 13 Pro Max, Mana Yang Lebih Bagus? Cek Sebelum Membeli!

Harga Samsung Galaxy S22 Series Terbaru Februari 2024

Dengan berbagai fitur dan spessifikasi di atas, Samsung Galaxy S22 series ini dihargai dengan harga berikut per Februari 2024. 

Samsung Galaxy S22 'Reguler'

  • Kapasitas Penyimpanan 8/128 GB : Rp 11.999.000
  • Kapasitas Penyimpanan 8/256 GB : Rp 12.999.000

BACA JUGA:Mengulik Fitur Galaxy AI pada Rilisan Baru Samsung Galaxy S24 Series, Ada Fitur Apa Saja?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: