Biasa Digunakan Sebagai Bumbu Dapur, Ini Deret Manfaat Daun Jeruk Untuk Kesehatan, Sudah Tahu Belum?
Ilustrasi. Biasa Digunakan Sebagai Bumbu Dapur, Ini Deret Manfaat Daun Jeruk Untuk Kesehatan, Sudah Tahu Belum?--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Biasa digunakan sebagai bumbu dapur, ini deret manfaat daun jeruk untuk kesehatan, sudah tau belum? Kalau belum simak ulasannya di sini.
Daun jeruk pada umumnya sering digunakan sebagai bahan tambahan masakan. Alasan daun jeruk dipakai sebagai bumbu masakan karena selain wangi daun jeruk juga dapat menambah nikmat masakan.
BACA JUGA:Mampu Jaga Kesehatan Kulit dan Mata, Cek Manfaat Lain dari Buah Kurma untuk Kesehatan di Sini
Tidak hanya itu saja, ternyata daun jeruk juga mengandung beberapa khasiat untuk kesehatan tubuh.
Daun jeruk sendiri diambil dari tanaman jeruk purut. Aroma daun jeruk purut sendiri amat sangat khas sebab dihasilkan oleh fitonutrien.
Lantas, apa saja manfaat manfaat daun jeruk untuk kesehatan tubuh kita?
BACA JUGA:Cegah Penuaan Dini hingga Cerahkan Kulit, Intip Sederet Manfaat Buah Duku untuk Kecantikan Kulit
Dikutip dari hallosehat.com Minggu (10/3/2024), berikut beberapa manfaat daun jeruk untuk kesehatan.
Manfaat atau khasiat dari daun jeruk
1. Mengurangi rasa nyeri
Senyawa lupeol yang terkandung dalam daun jeruk dapat mengurangi produksi senyawa pemicu peradangan yang menyebabkan rasa nyeri. Hal ini dijelaskan dalam studi terbutan Biomolecules (2021).
Namun, penelitian masih menguji lebih lanjut ekstrak daun jeruk ini dalam laboratorium, bukan pada manusia yang mengonsumsinya atau mengoleskan pada sumber rasa sakit.
Maka dari itu, perlu riset lebih lanjut untuk menguji manfaat dari daun jeruk ini.
BACA JUGA:Inilah 5 Manfaat Buah Duku untuk Kesehatan, Salah Satunya Cegah Sembelit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: