Kamu Perlu Tahu! Ini 6 Cara Mudah Biar Tidak Mabuk Saat Perjalanan Mudik Lebaran
Ilustrasi. Cara mudah biar tidak mabuk saat perjalanan mudik Lebaran.--(Sumber Foto: Tim/BETV)
BACA JUGA:Cara Mudah Agar Baterai HP Tidak Boros Saat Mudik Lebaran, Cukup Lakukan Hal Ini!
3. Duduk dengan posisi nyaman
Posisi duduk menjadi salah satu hal yang bisa membuat nyaman atau sebaliknya. Sehingga kamu perlu mencari posisi duduk terbaik, sehingga bisa merasa lebih nyaman.
Seseorang akan mudah mabuk jika posisi duduknya tidak nyaman, hal ini perlu menjadi perhatian agar lebih baik ke depannya.
4. Minum obat anti mabuk
Cara lain yang bisa kamu gunakan yakni dengan mengonsumsi obat anti mabuk. Jika dirasa tubuh kurang fit untuk melakukan perjalanan, kamu perlu menyiapkan obat anti mabuk.
Hal ini bisa memberi efek yang baik bagi tubuhmu, selain itu kamu bisa juga beristirahat sejenak. Karena biasanya obat ini memiliki efek samping yang bisa menyebabkan kantuk.
5. Tidur cukup
Cara agar kamu tidak mabuk di perjalanan mudik yakni dengan tidur yang cukup. Hal ini penting karena tubuh memerlukan istirahat.
BACA JUGA:Terapkan 5 Tips Merawat Mobil Ini Jelang Mudik Lebaran 2024, Salah Satunya Rutin Memanaskan Mobil
Setidaknya kamu tidur minimal 7-8 jam sebelum berangkat. Jika memang tidak bisa, kamu dapat tidur selamam perjalanan berlangsung, untuk bisa mengalihkan mual dan pusing.
6. Hibdari membaca atau bermain gadget
Diketahui membaca atau bermain gadget sangat berpotensi mengalami gejala mabuk perjalanan. Hal ini terjadi karena dapat menyebabkan konflik sensorik otak.
Fokus mata pada benda yang diam, namun tubuh merasakan gerakan kendaraan, ini dapat memicu terjadinya mual dan pusing. Sehingga kamu perlu menghindari membaca ataupun bermain gadget.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: