dempo

Auto Lolos CPNS 2024 dengan 6 Tips Belajar Ini, Salah Satunya Rutin Latihan Soal

Auto Lolos CPNS 2024 dengan 6 Tips Belajar Ini, Salah Satunya Rutin Latihan Soal

Auto lolos CPNS 2024 dengan 6 tips belajar ini, salah satunya rutin latihan soal--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Menjelang rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024 yang akan dibuka bulan Juni mendatang, beberapa orang mulai mencari tips belajar untuk meningkatkan kesempatan lolos CPNS ini. 

BACA JUGA:Ini 5 Tips Jitu Lolos CPNS 2024, Nomor 4 Sering Dilupakan

Kuota yang terbuka untuk seleksi CPNS 2024 ini cukup banyak dengan jumlah sekitar 2,3 juta formasi yang tersedia dari berbagai instansi pemerintah. 

Formasi ini terbagi untuk CPNS dan juga Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). 

Banyak orang menginginkan pekerjaan sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) ini berkat gajinya yang stabil, tunjangan menjanjikan, serta jaminan pensiun. 

BACA JUGA:Akan Dibuka Juni, Ini 6 Tahapan Seleksi CPNS 2024 yang Perlu Diketahui

Oleh sebab itu, tidak heran jika tingginya minat atas rekrutmen ini menyebabkan persaingan juga menjadi ketat dan kompetitif sehingga diperlukan usaha ekstra untuk dapat memperoleh pekerjaan ini. 

Maka dari itu, penting untuk melakukan persiapan yang matang agar dapat menjalani tiap tahapan seleksi dengan maksimal dan mendapatkan hasil yang memuaskan. 

BACA JUGA:Seleksi CPNS 2024 : Cara Daftar, Syarat Lengkap, dan Formasi yang Tersedia

Adapun tahapan seleksi dalam tes CPNS ini terdiri dari seleskai administrasi dan juga seleksi kompetensi yang di dalamnya meliputi Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB). 

Bidang SKB sendiri bertujuan untuk menguji kemampuan dalam bidang intelegensi, wawasan, dan karakteristik pribadi dari masing-masing calon pelamar. 

BACA JUGA:Syarat dan Cara Daftar CPNS 2024 yang Resmi Dibuka, Pahami Sebelum Lakukan Pendaftaran

Untuk kamu yang tengah mencari tips belajar agar lolos CPNS 2024 ini, berikut telah BETV rangkum beberapa tips strategis yang dapat kamu terapkan. 

Tips Belajar CPNS 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: