KPU

Gorengan hingga Susu, Ini 6 Makanan dan Minuman yang Sebaiknya Dihindari saat Batuk

Gorengan hingga Susu, Ini 6 Makanan dan Minuman yang Sebaiknya Dihindari saat Batuk

Ilustrasi. Makanan dan minuman yang harus dihindari saat batuk.--Sumber foto: (Doc/BETV)

Minuman yang sebaiknya dihindari saat batuk terakhir adalah minuman berkafein. Hal tersebut karena minuman berkafen memicu produksi dahak di tenggorokan sehingga membuat batuk makin parah.

BACA JUGA:7 Manfaat Plum Merah untuk Kesehatan Anak, Mendukung Tumbuh Kembang Otak Salah Satunya

Kafein juga tidak dapat menghidrasi tubuh secara maksimal sehingga meningkatkan rsiko dehidrasi ketika batuk.

Seperti yang diketahui bahwa ketika batuk imun tubuh menurun, itulah mengapa mencukupi kebutuhan cairan tubuh sangat penting agar tetap terhidrasi.

Demikian informasi mengenai makanan dan minuman yang sebaiknya dihindari saat batuk, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: