dempo

Inilah 6 Bahan Alami dan Cara Jitu Mengatasi Jerawat, Kulit Wajah Auto Mulus

Inilah 6 Bahan Alami dan Cara Jitu Mengatasi Jerawat, Kulit Wajah Auto Mulus

Ilustrasi. Inilah 6 Bahan Alami dan Cara Jitu Mengatasi Jerawat, Kulit Wajah Auto Mulus--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Berikut adalah beberapa bahan alami dan bagaimana cara cara mengatasi jerawat tersebut.

BACA JUGA:Polres Kaur Siapkan 100 Personel Bantu Pengamanan Pilkada 2024

BACA JUGA:8 Manfaat Mentimun untuk Bumil, Cukupi Cairan Tubuh hingga Kurangi Rasa Mual selama Masa Kehamilan

Bahan Alami dan Cara Jitu Mengatasi Jerawat di Wajah

1. Membersihkan wajah dengan Madu dan Kayu Manis

Campurkan satu sendok teh madu dengan sedikit bubuk kayu manis.

Oleskan campuran ini sebagai masker pada wajah yang bersih dan biarkan selama 10-15 menit sebelum dibilas dengan air hangat.

Madu memiliki sifat antimikroba dan antiinflamasi yang membantu mengurangi jerawat, sedangkan kayu manis memiliki sifat antiinflamasi dan antibakteri yang membantu membersihkan kulit.

BACA JUGA:4 Cara Menggunakan Daun Centella untuk Perawatan Kulit Wajah, Obat Tradisional Awet Muda

BACA JUGA:20 Pemuda Bengkulu Diberangkatkan ke Jerman Ikuti Program Ausbildung

2. Masker Kunyit dan Yogurt


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Campurkan satu sendok teh bubuk kunyit dengan dua sendok makan yogurt.

Oleskan campuran ini sebagai masker pada wajah dan biarkan selama 10-15 menit sebelum dibilas dengan air hangat.

Kunyit memiliki sifat antiinflamasi dan antiseptik yang membantu mengurangi peradangan dan bakteri penyebab jerawat, sedangkan yogurt membantu menenangkan kulit dan memberikan kelembapan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: