8 Penyebab Muncul Komedo di wajah, Faktor Keturunan Salah Satunya, Cek yang Lain
Ilustrasi. Penyebab munculnya komedo di wajah.--Sumber foto: (Web/BETV)
Seperti yang dikatakan sebelumnya bahwa seseorang dengan wajah berminyak cenderung lebih beresiko terkena komedo dibandingkan dengan seseorang berwajah kering.
Hal tersebut karena terbentuknya komedo berasal dari pori-pori yang tersumbat oleh minyak. Oleh karenanya jika kamu memiliki gen wajah berminyak harus lebih sering membersihkan wajah dan menggunakan produk yang dapat mengatasi produksi minyak berlebih.
BACA JUGA:Jelang Pilkada Serentak 2024, Ketua RT 09 Padang Serai Berganti
BACA JUGA:9 Penyebab Wajah Bruntusan, Penumpukan Komedo Salah Satunya
2. Terlalu Banyak Mengonsumsi Makanan Berlemak dan Bergula
--Sumber foto: (Web/doktersehat.com)
Penyebab munculnya komedo di wajah selanjutnya adalah terlalu banyak mengkonsumsi makanan berlemak dan gula.
Hal tersebut karena kandungan lemak dan gula yang dikonsumsi dari makanan tersebut dapat memicu munculnya bintik hitam pada pori-pori yang akhirnya menjelma menjadi komedo.
Komedo yang terbentuk dari makanan berlemak dan bergula tidak hanya dapat muncul di wajah namun juga leher dan punggung. Oleh karenanya kamu wajib membatasi konsumsi makanan tinggi gula dan berlemak seperti es krim coklat susu dan kacang tanah.
BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Teh Jahe yang Jarang Diketahui, Ampuh Meningkatkan Sistem Imun
BACA JUGA:Tidak Hanya Populer, Ini 8 Fakta Menarik Teh yang Sayang Dilewatkan
3. Alergi
Penyebab munculnya komedo di wajah berikutnya adalah alergi.
Diketahui setiap orang memiliki alergi yang berbeda-beda, namun beberapa penelitian menyebutkan bahwa seseorang yang sedang mengalami alergi dapat memicu timbulnya komedo lebih banyak daripada biasanya.
Alergi dapat datang dari makanan atau penggunaan produk kecantikan serta obat-obatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: