Naik 35 Persen, Jumlah Kasus TBC Juli 2024 di Kota Bengkulu Capai 676 Kasus
Joni Haryadi Thabrani selaku Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinkes Kota Bengkulu, Kamis 1 Agustus 2024.--(Sumber Foto: Jalu/BETV)
Hingga saat ini pihak Dinkes juga masih memberikan obat TBC secara gratis.
BACA JUGA:Pemancing Tewas Tenggelam Dihantam Ombak Besar di Dermaga Pelabuhan Linau
"Obat-obatan telah disediakan pemerintah secara gratis selama 6 bulan hingga 1 tahun tanpa jeda sehingga masyrakat jangan ragu untuk rajin melakukan kontrol kesehatan ke puskesmas atau rumah sakit terdekat bila mendapati gejala awal terinfeksi penyakit TBC seperti batuk yang tidak kunjung berhenti," pungkasnya.
(Jalu)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: