7 Manfaat Biji Semangka yang Jarang Diketahui, Ampuh Mencegah Osteoporosis
Ilustrasi. Manfaat biji semangka yang jarang diketahui, ampuh mencegah osteoporosis.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
Selanjutnya jika kekurangan zink bisa menyebabkanmasalah bagi pencernaan yakni diare.
BACA JUGA:Bagus Digunakan Saat Malam Hari, Inilah Sederet Manfaat Air Mawar Bagi Kecantikan Kulit Wajah
BACA JUGA:Bahan Alami dengan Sugudang Manfaat, Cek Di Sini 8 Khasiat Air Mawar untuk Kesehatan Kulit
3. Mengurangi penuaan dini
Tidak hanya itu, manfaat biji semangka bisa mengurangi penuaan dini seseorang. Hal ini dikarenakan adanya kandugan seperti zinc yang berperan dalam proses sintesis protein.
Bahkan kandungan ini juga dapat berfungsi untuk perbaikan sel, pembelahan sel, hingga mengurangi penuaan dini.
BACA JUGA:Ketahui 6 Manfaat Kencur untuk Wanita Ini, Bisa Lancarkan Haid dan Jaga Kesehatan Kulit
BACA JUGA:6 Manfaat Konsumsi Teh Peppermint untuk Kesehatan, Dipercaya Ampuh Menyegarkan Napas
4. Mendukung kekebalan tubuh
Diketahui kandungan zinc juga punya fungsi dalam sistem kekebalan tubuh. Sementara mineral ditemukan banyak pada biji semangka.
Sel kekebalan tersebut bisa membantu untuk melawan infeksi, gangguan diproduksi dan diaktifkan dengan bantuan zinc.
5. Kulit dan rambut bisa menjadi sehat
Selain manfaat diatas, biji semangka juga bisa membuat kulit dan rambut makin sehat.
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Pisang untuk Kesehatan, Paling Top untuk Lancarkan Pencernaan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: