8 Kesalahan Ini Sering Terjadi Saat Lakukan Intermittent Fasting, Begini Cara Atasinya

8 Kesalahan Ini Sering Terjadi Saat Lakukan Intermittent Fasting, Begini Cara Atasinya

Ilustrasi. 8 Kesalahan ini sering terjadi saat lakukan intermittent fasting, begini cara atasinya--(Sumber : Doc/BETV)

Untuk itu, sebaiknya hitung kebutuhan kalori harianmh dan pastikan untuk tidak mengonsumsi kalori berlebih. 

Selain itu pastikan juga untuk menjaga keseimbangan kalori dan kualitas makanan yang kamu makan setiap harinya. 

BACA JUGA:10 Manfaat Mentimun untuk Kesehatan, Salah Satunya Bantu Kontrol Gula Darah

BACA JUGA:5 Jenis Makanan yang Wajib Dibindari saat Sakit Gigi, Daging Salah Satunya, Cek Lainnya di Sini

6. Memulai Terlalu Cepat atau Terlalu Lama

Kesalahan lainnya yang seringkali dilakukan oleh mereka yang melakukan intermittent fasting ini adalah dengan memulai terlalu cepat atau justru terlalu lama. 

Memulai IF dengan periode puasa yang terlalu panjang atau langsung menggunakan metode yang kompleks ini dapat membuat tubuh sulit beradaptasi.

Untuk itu, cobalah untuk memulai dengan metode yang lebih sederhana seperti 12/12 sebelum beralih ke metode yang lebih intens untuk waktu bagi tubuhmu menyesuaikan diri.

BACA JUGA:Ini 5 Cara Jitu Cegah Anak Sakit Gigi, Nomor 1 Wajib Dilakukan, Cek Sekarang

BACA JUGA:Kompres Es Batu hingga Kantong Teh Peppermint, Ini 5 Cara Alami Atasi Sakit Gigi pada Anak

7. Tidak Konsisten

Kesalahan yang banyak dilakukan saat melakukan intermittent fasting ini adalah tidak ada konsistensi saat menerapkan diet. 

Padahal, konsistensi sangat penting dalam intermittent fasting karena puasa secara tidak teratur atau sering melewatkan jadwal makan dapat mengurangi efektivitas IF.

Oleh sebab itu, pastikan untuk tetap konsisten dengan jadwal puasa dan makan kamu dan buatlah rencana yang realistis dan dapat dipertahankan dalam jangka panjang.

BACA JUGA:Mulut yang Kurang Bersih Bisa Bikin Anak Sakit Gigi, Intip 5 Penyebab Lainnya di Sini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: