3 Resep Akar Teratai Bagus untuk Kesehatan Tubuh, Gampang dan Mudah Cara Buatnya
3 Resep Akar Teratai Bagus untuk Kesehatan Tubuh, Gampang dan Mudah Cara Buatnya--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Akar teratai selain dijadikan sebagai obat herbal ternyata bisa diolah menjadi beragam macam hidangan lezat.
Mulai dar keripik, acar, hingga tumisan bisa diolah menjadi beragam menu masakan yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Cabuli Bocah SD, Oknum PNS di Puskesmas Pembantu Kota Bengkulu Diringkus Polisi
BACA JUGA:Cegah Asam Lambung Bergejolak, Begini Cara Mengolah Akar Teratai untuk Mengatasi Masalah Pencernaan
Bunga teratai selain terkenal indah, eksotis dan menawan, akar biasa dibuat masakan. Akar bunga teratai kaya akan serat, vitamin B dan C kalsium dan elektrolit yang baik untuk tubuh.
Berikut beberapa resep makanan olahan dari akar teratai yang bisa dicoba. Yuk simak!
BACA JUGA:Tahapan Pendaftaran Pilkada 2024, Bawaslu Bengkulu Utara Maksimalkan Pengawasan Langsung
BACA JUGA:Gusnan Mulyadi dan Ii Sumirat Resmi Mendaftarkan Diri ke KPU Bengkulu Selatan
1. Keripik Akar Teratai
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Akar teratai sangat cocok diolah menjadi keripik yang gurih dan renyah.
Bahan-bahan:
- 200 gram akar teratai, iris tipis
- 1 sendok teh garam
- 1 sendok teh lada
- Minyak goreng secukupnya
- Bubuk cabai atau bumbu perasa sesuai selera (opsional)
- Rendam irisan akar teratai dalam air garam selama 15 menit, lalu tiriskan dan keringkan.
- Panaskan minyak dalam wajan, goreng irisan akar teratai hingga kuning keemasan dan renyah.
- Angkat, tiriskan minyak, dan taburkan lada, garam, serta bumbu perasa lainnya sesuai selera.
- Keripik akar teratai siap disajikan.
BACA JUGA:Meskipun Jarang Terjadi, Kenali 6 Efek Samping Akar Teratai Bagi Kesehatan, Picu Masalah Pencernaan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: